Menu

Mode Gelap

Tulang Bawang Barat · 12 Jul 2025 03:31 WIB ·

Polemik Pungutan di SMA Negeri 3 Penumangan: Kadisdik Lampung Janji Selidiki


 Polemik Pungutan di SMA Negeri 3 Penumangan: Kadisdik Lampung Janji Selidiki Perbesar



Tulang Bawang Barat – Viralitupenting.com
Sebuah polemik terkait pungutan terhadap dewan guru di SMA Negeri 3 Penumangan, Kecamatan Tulang Bawang Tengah, Kabupaten Tulang Bawang Barat, tengah menjadi sorotan. Diduga, seorang oknum guru berinisial SRH melakukan penekanan kepada para guru untuk membayar iuran sebesar Rp500.000,00 per ASN guna pembangunan sumur bor di sekolah tersebut.

Menanggapi persoalan tersebut, Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Lampung, Thomas Americo, berjanji untuk menyelidiki kasus ini. “Nanti saya cek dulu ya, seperti apa faktanya,” ujar Thomas. pada Sabtu (12/07/2025).

Thomas juga menambahkan bahwa ia akan memastikan kebenaran dan kesepakatan terkait pungutan tersebut. “Kebenarannya kesepakatannya seperti apa, saya akan cek dulu,” tambah Thomas.

Diharapkan Thomas dapat segera menyelidiki kasus ini dan mengambil tindakan yang tepat jika memang terdapat pelanggaran. Pungutan liar seperti ini dapat merugikan guru dan mengganggu proses belajar-mengajar di sekolah. (TIM- KWIP-Jl)

Artikel ini telah dibaca 9 kali

Baca Lainnya

Hari Santri Nasional Mengawal Indonesia Merdeka Menuju Peradaban dunia

8 Oktober 2025 - 01:27 WIB

Kapolsek Tulang Bawang Tengah Silaturahmi Kamtibmas dengan Masyarakat Tiyuh Penumangan Baru,Teguhkan Sinergi dalam Menjaga Kamtibmas

20 September 2025 - 05:26 WIB

Kepalo Tiyuh Bujung dewa Salurkan Bantuan BLT- DD Kepada 23 KPM dari Bulan Juli sampai Bulan Desember Tahun 2025

19 September 2025 - 06:52 WIB

Proses Pembuatan SKCK di Polres Tubaba Dikeluhkan: Diduga Ada “Jalur Langit”

13 September 2025 - 12:57 WIB

Kementan Tetapkan Harga Singkong Rp1.350/Kg, Petani Lampung Sambut Kepastian Baru

11 September 2025 - 00:40 WIB

Gubernur Lampung Perjuangkan Harga Singkong, Temui Menteri Pertanian Bersama Empat Bupati

10 September 2025 - 23:17 WIB

Trending di Tulang Bawang Barat